Rabu, 28 Desember 2011

Cara membuat Custom Emoticon Facebook

Jual Kaos Twitter
Tips Facebook lagi, hal yang menyenangkan untuk dibahas. Kali ini adalah tentang Cara membuat Custom Emoticon Facebook. Jadikan biasanya kita chat menggunakan smiley atau emoticon yang memang sudah ada dan bawaan Facebook, jadi sekarang kita akan mempelajari Cara membuat Custom Emoticon Facebook.
Oke, langsung saja kita bahas caranya, cekidot :

Cara membuat Custom Facebook :
Sebelumnya saya kasih terlebih dahulu screen shotnya terlebih dahulu ya, berikut screen shotnya.

Cara membuat Custom Facebook Smiley Emoticon

Nah, pada gambar chat tersebut terdapat emoticon huruf bertuliskan MAHO dan iconnya maho. wkwkwk
Dan code tiap-tiap emoticon tersebut adalah sebagai berikut :

[[100003277310675]]  <----> M
[[100003252111881]]  <----> A
[[100003281300913]]  <----> H
[[100001428370699]]  <----> O
[[chat.maho]]                <----> (icon maho)
Pertanyaannya adalah, itu kode-kode apa? Kok bisa munculin emoticon kayak gitu? Terus yang icon maho itu kok bukan kode? Melainkan [[chat.maho]] .
Oke, jadi begini penjelasannya. Kita ambil contoh kode pertama yang memunculkan emoticon M, kodenya adalah 100003277310675. Sekarang coba masukkan kodenya seperti ini www.facebook.com/100003277310675 dan buka URL tersebut, maka anda akan dibawa ke sebuah profil Facebook, dan ini adalah screen shot untuk profil tersebut.


Ternyata kode untuk memunculkan emoticon M tersebut adalah kode id sebuah profil facebook yang bernama Maho Satu dengan foto profil huruf M, d`n foto profil itulah yang muncul pada kolom chating ketika kita mengetikkan kode [[100003277310675]]. Yups, jadi emoticon huruf M tersebut berasal dari profil tersebut.
Untuk yang [[chat.maho]] anda lihat sendiri saja disini www.facebook.com/chat.maho.
Jadi sekarang anda mengerti kan bagaimana cara mebuatnya?
Yups, mudah sekali, jadi cukup dengan mengetik [[username atau nomer ID profil facebook]] maka akan muncul emoticon foto profil akun facebook tersebut, bisa anda coba dengan ID atau usename anda sendiri [[username anda atau ID profil anda]] dan muncullah emoticon wajah anda pada chat. :)

Oke saya anggap anda sudah mengerti dengan penjelasan saya mengenai Cara membuat Custom Facebook Smiley Emoticon ini, karena ini memang mudah :D

Jadi sekarang bila anda ingin membuat emoticon/smiley unik anda sendiri caranya ya tinggal mengganti foto profil anda dengan emoticon yang anda inginkan, atau membuat akun baru, atau bisa juga Membuat Fans Page dan fotonya menggunakan emoticon kesukaan anda. :D
Saya iseng-iseng juga bikin emoticon monyet, dan ini kodenya [[chat.monyet]] www.facebook.com/chat.monyet

Saya rasa sudah cukup panjang dan jelas penjelasan tentang  Cara membuat Custom Facebook Smiley Emoticon ini. silahkan dicoba mumpung masih anget. =)) Apanya yang anget? Anunya? wkwkwk (dilarang berfikir aneh)
Oke cukup sekian Tips Facebook kali ini, terima kasih sudah membaca dan berkunjung ke blog ini.
Sampai berjumpa lagi pada artikel saya yang berikutnya. (^_^)

UPDATE 2 JANUARI 2011
Kemarin ada yang membuat aplikasi untuk Generate Custom Emoticon Facebook ini, kalau tidak salah yang membuat namanya Nanda. :)
Okelah, langsung di download aja ya aplikasinya ke situs resminya www.areyouhacker.com .Oh iya, di situs tersebut Anda dapat generate Emoticon huruf Alphabet, berikut contoh screen shotnya

Dan hasilnya seperti ini :
Silahkan dicoba update dari Cara membuat Custom Emoticon Facebook ini dan jangan lupa mampir lagi di lapak saya ini :D hedizone.blogspot.com

8 komentar:

  1. sama dengan yang di blog ente..
    topik boleh sama, tapi isinya harus beda :D

    BalasHapus
  2. haha ... kurang kerjaan ya bikin banyak aku di FB hanya buat kayak gituan LOL

    BalasHapus
  3. maksudnya akun

    btw. sekalian follow nih blog ah

    BalasHapus
  4. Kunjungan balik bro..... http://linsadecalart.blogspot.com/ (Apung).

    BalasHapus

Berkomentarlah yang baik dan sopan :)

*

 
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...